Pada hari ini tanggal 23 Juli 2011 di SD Negeri Gumilir 2 telah mencatat sejarah baru dalam hal pemilihan ketua komite sekolah.
Untuk pertama kalinya ketua Komite Sekolah dipilih secara demokratis, transparan, dan didasarkan pada musyawarah untuk mufakat. Dalam sejarahnya belum pernah di SD ini dan mungkin di SD lain di sekitar Wilayah Cilacap ada pemilihan ketua Komite yang dilakukan sacara voting.Dalam proses pemilihan itu persaingan antar kandidat sangat ketat, di mana selisih suara antara mereka sangat tipis. Pak SATAM mendapat 33 suara, Pak Misran mendapat 32 suara, dan Pak Eko Wahyudi 22 suara. sehingga dalam pemilihan ketua Komite Sekolah terpilihlah nama-nama pengurus sebagai berikut :
Ketua : SATAM, S.Pd GURU SMAN 2 CILACAP
Sekretaris : MISRAN S.H., M.Hum SEKPRI BUPATI CILACAP
Bendahara : EKO WAHYUDI, S.Pd GURU SMPN 5 CILACAP
dan masih ada nama bidang di bawahnya yang tidak bisa saya sebutkan.
Salam kenal pak, kunjungan balik.. informasi yang berharga sekali terus blogging ya :)
BalasHapus@irfansworld.com: oke trims
BalasHapus